Open Air Gampel - Iischi Party, Swiss

Open Air Gampel adalah festival musik tahunan yang pertama kali diselenggarakan di Swiss pada tahun 1986. Tahun ini, Open Air Gampel akan berlangsung pada 16-19 Agustus 2018, dan menurut jadwal, Kodaline akan tampil pada 18 Agustus 2018. Selain Kodaline, banyak musisi top yang juga menjadi performer di acara ini seperti Thirty Seconds To Mars, Macklemore, The Chemical Brothers, Wanda, hingga Dropkick Murphys. Kalau mau datang dan menyaksikan festival seru ini, kamu bisa menabung dari sekarang dan mempersiapkan diri untuk berangkat ke sana. Tiket bisa dibeli di situs resmi Open Air Gampel - Iischi Party .